
Resensi buku novel berjudul Momoye Resensi buku novel berjudul Momoye 1.Identitas buku -judul buku=Momoye -penulis buku=Eka Hindra-Koichi Kimura -penerbit buku=Erlangga -tahun terbit=ESENSI,divisi dari penerbit Erlangga copyright©2007 -tebal buku=314 halaman 2.Tujuan pengarang buku Tujuannya untuk menjadi sosok yang berani mewakili kegetiran para perempuan menjadi korban perbudakan balatentara. 3.Kelebihan buku Menurut saya buku tersebut penulisannya rapih dan mengajarkan bahwa seorang perempuan tidak boleh dipandang sebelah mata. 4.Kelemahan buku Menurut saya jilid bukunya kurang menarik. 5.Iktisar isi buku ...